Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Benarkah Argentina akan Hadapi Indonesia di Bulan Juni Nanti?

19 Mei 2023, 19:07 WIB

Sebuah unggahan ramai di Twitter dan menjadi buah bibir para pecinta bola Tanah Air.

Unggahan ini menyebutkan bahwa pertandingan FIFA Match Day antara timnas Indonesia vs Argentina telah dikonfirmasi dan akan diadakan antara 18 dan 20 Juni 2023.

Sontak, beragam reaksi pun diekspresikan oleh warganet. Beberapa warganet mengungkapkan bahwa mereka masih menunggu kabar resmi dari kedua federasi sepak bola tersebut.

Namun tak sedikit juga yang mempercayai akun tersebut lantaran sang pemilik akun merupakan seorang jurnalis.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis: Alicia Diahwahyuningtyas

Penulis Naskah: Hanindiya Dwi Lestari

Video Editor: Hanindiya Dwi Lestari

Produser: Naufal Noorosa Ragadini

Music:Here it Comes - TrackTribe

#IndonesiaVsArgentina #LagaIndonesiaVsArgentina #TimnasIndonesia #TimnasArgentina #JernihkanHarapan

Video Terkait
Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke