Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

KPK Sita Rumah Rafael Alun yang Dibeli dari Grace Tahir

13 Mei 2023, 10:24 WIB

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyita rumah eks pejabat Ditjen Pajak Rafael Alun Trisambodo yang dibeli dari pengusaha  Grace Dewi Riady alias Grace Tahir.

Penyitaan dilakukan berkaitan dengan pengusutan dugaan tindak pidana pencucian uang (TPPU) Rafael.

Namun, Juru Bicara Penindakan dan Kelembagaan KPK Ali Fikri belum mengungkapkan nilai rumah yang disita penyidik dan apakah aset itu tercatat dalam Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) Rafael.

Simak informasi selengkapnya dalam video berikut.

Video Jurnalis: TAL, HAM

Penulis: Syakirun Ni’am

Penulis Naskah: Alexandra Birgitta Anandaputri

Narator: Alexandra Birgitta Anandaputri

Video Editor: Alexandra Birgitta Anandaputri

Produser: Rakhmat Nur Hakim

Musik: The Inevitable Knocks - Makana

#RafaelAlunTrisambodo #KPK #JernihkanHarapan

Baca berita lengkapnya dalam artikel berikut:

https://nasional.kompas.com/read/2023/05/12/18484181/kpk-sita-rumah-rafael-yang-dibeli-dari-grace-tahir

Video Terkait
Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke