Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[BEGINU S7E7]: Asri Saraswati, Agradaya, dan Kritik Kemudahan Hidup di Jawa

8 Mei 2023, 18:45 WIB

Asri Saraswati, lulusan Teknik Kimia Universitas Teknologi Malaysia. Ia menggagas Agradaya sebagai perusahaan sosial pengembang sumber daya berbasis sektor pertanian di Desa Sendangrejo, Minggir, Slemen, Yogyakarta. Bersama suaminya, ia membangun Agradaya untuk meningkatkan potensi hasil tani lokal yang ada di desa.


Asri merasa di desa-desa banyak potensi yang dapat dimaksimalkan. Namun, kebanyakan desa hanya memiliki peran sebagai penyuplai bahan baku saja dan membuatnu berada pada rantai paling ujung dalam sebuah proses pembuatan produk. Hal ini dilihat Asri sebagai penyebab mengapa citra desa selalu miskin.


Asri Saraswati memilih Jogja sebagai basis pengembangan Agradaya karena di Jogja Asri menemukan tempat untuk pulang. Namun, di Jawa, Asri resah dengan previlege yang berlimpah dibandingkan daerah lain seperti wilayah timur Indonesia. 


Asri melihat komunitas dan pergerakan di Jawa lebih cepat tumbuh dikarenakan Jawa lebih dekat dengan kekuasaan.


Simak obrolan selengkapnya bersama Asri Saraswati dengan Wisnu Nugroho di @Beginu Season 7 Episode 7 hanya di YouTube Kompas.com!

Dengarkan podcast BEGINU di Spotify melalui https://bit.ly/beginupodcast 


Klik kode waktu untuk mempermudah kamu:

0:00 Intro

01:06 Alasan Asri melabuhkan diri di Jogja

03:31 Cerita Asri di Sumba

08:01 Perjalanan Agradaya

31:39 Cara Asri menjaga Agradaya tetap bertahan

34:54 Menemukan value yang sama sebelum berkolaborasi

42:48 Keyakinan Asri untuk memberdayakan desa

48:39 Kolaborasi Agradaya


#beginu #wisnunugroho #asrisaraswati #thelestarist #kcm #jernihmelihatdunia

Video Terkait
Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke