Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hadapi Ancaman Korut, Korea Selatan Gelar Latihan Pertahanan

10 April 2023, 14:22 WIB

Militer Korea Selatan memulai latihan gabungan bersama pemerintah daerah, polisi dan pemadam kebakaran dalam rangka mempertahankan postur pertahanan terpadu melawan ancaman militer Korea Utara, pada Senin (10/4/2023).

Kepala Staf Gabungan mengatakan latihan tahunan bernama Hwarang itu berlangsung di Kota Daegu, 237 kilometer arah tenggara Seol, dan di sekitar Provinsi Gyeongsang Utara selama lima hari. Latihan tersebut juga akan berlangsung di lima wilayah besar lainnya di Korsel hingga Oktober.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis Naskah: Arini Kusuma Jati
Video Editor:Agung Setiawan
Produser: Yusuf Reza Permadi
Music by Familiar Things - The Whole Other

#LatihanMiliterGabunganKorsel #LatihanTahunanKorsel #JernihkanHarapan

Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke