Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Ford Bangun Smelter Nikel di Indonesia Pasok Baterai Mobil Listrik
00:00
FIRST IMPRESSION | Ford Everest dan Ranger Resmi Meluncur di Indonesia
11:32
Video Selanjutnya dalam detik
FIRST IMPRESSION | Ford Everest dan Ranger Resmi Meluncur di Indonesia
Lanjutkan

Ford Bangun Smelter Nikel di Indonesia Pasok Baterai Mobil Listrik

2 April 2023, 06:56 WIB

PT Vale Indonesia diketahui menjalin kerjasama dengan perusahaan nikel asal China, Zhejiang Huayou Cobalt Co dan produsen mobil asal Amerika Serikat, Ford Motor Co, guna membangun proyek smelter nikel. Adapun untuk pembangunan smelter nikel ini menelan dana hingga 4,5 miliar dollar AS atau sekitar Rp 67,5 triliun. Dengan tujuan yakni membantu produksi nikel yang lebih ramah di Indonesia, serta membuat harga baterai kendaraan listrik yang lebih terjangkau. Nantinya, smelter nikel itu akan mengirimkan bahan-bahan penting untuk pembuatan baterai kendaraan listrik, yang pada akhirnya mendukung Ford dalam membuat 2 juta kendaraan listrik hingga akhir 2026.


Jika anda menyukai video seperti ini bisa tonton video : 


- Beli Mobil Listrik Mulai Hari Ini Hanya Bayar PPN 1 Persen : https://youtu.be/Or6AmLoMG9I


- 123 Juta Orang Akan Mudik Lebaran Tahun Ini : https://youtu.be/3ZbGYu9vqQI


- Catat, Ini Prediksi Tanggal Puncak Arus Mudik Lebaran 2023 : https://youtu.be/9os56fkmwL8



Kompas.com

PT. Kompas Cyber Media

Gedung Kompas Gramedia, Unit II Lt 5

Jl. Palmerah Selatan No 22-28

Jakarta 10270, Indonesia



You can visit our official website: https://otomotif.kompas.com/

Follow our social media:

Facebook: https://www.facebook.com/Otomotif.Kompascom/

Instagram: https://www.instagram.com/kompas.otomotif/

Tiktok : https://www.tiktok.com/@otomotifkompas?


Penulis : Gilang Satria

Editor : Agung Kurniawan

Narator : Claudia Larasvaty

Penulis Naskah : Carolus Dori Krisnadi

Video Editor : Carolus Dori Krisnadi

Produser : Sendy Darlis


#News #Otomotif #NewsOtomotif #OtomotifKompas #KompasOtomotif #OtomotifNasional #IndustriOtomotif #IndustriMobilListrik #SmelterNikel #MobilFord #Ford #MobilListrikFord #BateraiMobilListrik #BateraiEV #PabrikBateraiEV #MobilFord #ValeIndonesia #AutoNews #Kompascom

Video Terkait
Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke