Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kota dengan Durasi Puasa Terpendek di Dunia

30 Maret 2023, 16:05 WIB

Umat Islam di seluruh dunia sedang menjalankan ibadah tahunannya dengan berpuasa dari matahari terbit hingga tenggelam. Tak hanya berpantang makan dan minum, kita juga diharuskan menahan hawa nafsu. Uniknya, durasi puasa muslim di berbagai belahan dunia bakal berbeda-beda karena dipengaruhi faktor terbit matahari. Muslim yang tinggal di negara paling selatan dunia, seperti Chili atau Selandia Baru, akan berpuasa rata-rata selama 12 jam. Sedangkan yang tinggal di negara paling utara, seperti Islandia atau Greenland, akan berpuasa selama 17 jam lebih.


Simak selengkapnya dalam video berikut.


Penulis : Sekar Langit Nariswari

Penulis Naskah: Musayadah Khusnul Khotimah

Video Editor: Musayadah Khusnul Khotimah

Produser: Firzha Ananda Putri

Musik: Sahara Rains - Hanu Dixit

#Ramadan2023 #DurasiPuasa #PuasaRamadan #JernihkanHarapan

Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke