Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas tiba di Gedung Auditorium KH. M. Rasjidi Kementerian Agama RI pada Rabu (22/3/2023).
Yaqut mendatangi Auditorium KH. M. Rasjidi untuk nantinya akan memimpin Sidang Isbat Awal Ramadhan 1444 H. Yaqut terlihat tampak didampingi oleh sejumlah pejabat Kementerian Agama lainnya.
Rencananya, Sidang Isbat akan dilaksanakan sekitar pukul 18.15 WIB. Setelah itu, Yaqut beserta jajarannya akan menggelar konferensi pers untuk memaparkan hasil Sidang Isbat Awal Ramadhan 1444 H.Â
Simak informasi selengkapnya dalam video berikut.
Video Jurnalis: Pramulya Sadewa
Penulis Naskah: Pramulya Sadewa
Video Editor: Pramulya Sadewa
Produser: Okky Mahdi Yasser
#YaqutCholilQoumas #SidangIsbat #Ramadhan #JernihkanHarapan
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanDapatkan informasi dan insight pilihan redaksi Kompas.com
Daftarkan EmailPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.