CEO Twitch, Emmett Shear, pamit undur diri dari perusahaan. Pengumuman pengunduran dirinya disampaikan dan ditulis langsung oleh dirinya melalui blog resmi Twitch.
Shear telah bekerja dan mendedikasikan dirinya ke perusahaan selama 16 tahun, sebelum Twitch berdiri seperti sekarang ini. Keputusannya untuk mundur dari perusahaan karena ingin berfokus membesarkan anaknya yang baru saja lahir.
#Twitch #CEOTwitch #EmmettShear #KompasTekno
----------------------------
Follow media sosial KompasTekno yuk:
TikTok: https://www.tiktok.com/@kompastekno
Instagram: https://www.instagram.com/kompas.tekno
Berita Teknologi dan Gadget: https://tekno.kompas.com
Jangan lupa subscribe YouTube channel KompasTekno juga: https://s.id/techbykompas
Jurnalis/ Scriptwriter: Conney Stephanie
Kreatif: Conney Stephanie
Produser: Oik Yusuf
Video Editor: Conney Stephanie
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.