Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Serang Pesawat Rusia, AS Dinilai Tabuh Genderang Perang

17 Maret 2023, 21:19 WIB

Dubes Rusia untuk Amerika Anatoly Antonov mengatakan bahwa serangan yang disengaja terhadap pesawat Rusia di wilayah udara internasional akan menjadi pernyataan terbuka untuk perang. Antonov mengatakan bahwa kemungkinan konflik bersenjata antara Rusia dan AS akan sangat berbeda dari perang di Ukraina. Antonov mengatakan para politisi AS, bukannya pilot Rusia, yang harus dimintai pertanggungjawaban karena menghasut dimulainya konflik apokaliptik. 


Pada Selasa, 14 Maret 2023, Pentagon mengatakan bahwa jet tempur Su-27 Rusia bertabrakan dengan drone MQ-9 Reaper, hingga menjatuhkan kendaraan udara tak berawak itu di perairan internasional. Rusia membantah bahwa jet tempurnya melakukan kontak dengan pesawat tak berawak itu, tetapi mengatakan akan berusahan menarik puing-puing pesawat tak berawak itu. 

Penulis Naskah: Elisabeth Putri Mulia

Narator: Elisabeth Putri Mulia

Video Editor: Kelly Stefany

Produser: Firzha Ananda Putri


musik : Depth Fuse - French Fuse


#KonflikRusiaUrkaina #InsidenDroneLautHitam #JernihkanHarapan

Video Terkait
Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke