Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Susul Amerika Kini Inggris Juga Larang Aplikasi Tiktok
01:56
AS dan China Ribut soal TikTok, Beijing Kecam Washington
02:26
Video Selanjutnya dalam detik
AS dan China Ribut soal TikTok, Beijing Kecam Washington
Lanjutkan

Susul Amerika Kini Inggris Juga Larang Aplikasi Tiktok

16 Maret 2023, 20:59 WIB

Pemerintah Inggris segera melarang penggunaan aplikasi TikTok asal China dalam perangkat seluler. Menteri Sekretaris Kabinet Oliver Dowden mengumumkan rencana pelarangan ini pada Kamis (16/3/2023) . Pernyataan mengenai larangan disampaikan Dowden di depan parlemen Inggris soal keamanan perangkat. Pasalnya negara-negara di Barat kini tengah menyorot adanya ancaman keamanan dan privasi data pada TikTok.


Negara di Barat khawatir TikTok digunakan sebagai sarana mempromosikan suara-suara pro-China. Menteri Keamanan Tom Tugendhat bahkan telah meminta Pusat Keamanan Siber Nasional untuk menyelidiki TikTok. Tahun lalu pun parlemen Inggris menutup akun TikTok mereka dan mengikuti langkah yang diambil sekutu Inggris. Di lain pihak, TikTok pun menyatakan Pemerintah Inggris salah sasaran dan didasarkan pada miskonsepsi. Langkah pelarangan penggunaan TikTok ini tak hanya terjadi di Inggris, namun diterapkan juga di Inggris dan Kanada

Penulis Naskah: Elisabeth Putri Mulia

Video Editor: Elisabeth Putri Mulia

Produser: Firzha Ananda Putri


musik : True Art Real Affection Part 2 - Noir et Blanc Vie


#TikTok #Inggris #LaranganTikTok #JernihkanHarapan

Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke