China kembali menegaskan bahwa pihaknya tak pernah berusaha membuat blok eksklusif di Timur Tengah. Hal itu diungkapkan oleh juru bicara Kementerian Luar Negeri China Wang Wenbin pada Rabu (15/3/2023).
Justru Ia mengeklaim bahwa China berusaha menjadi mediator bagi negara-negara yang berada di wilayah konflik untuk menyelesaikan permasalahannya. Seperti sebelumnya China berhasil menjadi mediator bagi Arab Saudi dan Iran, yang kini hubungannya kembali pulih setelah tujuh tahun bersitegang.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis Naskah: Dariz Kartika
Narator: Dariz Kartika
Video Editor: Dariz Kartika
Produser: Elizabeth Prillia Yahya Carvallo
Musik: What You Used To Be — Mauro Somm
#China #KonflikTimurTengah #JernihkanHarapan
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.