Kuasa hukum Richard Eliezer atau Bharada E, Ronny Talapessy pamit dan menyampaikan salam perpisahan melalui unggahan foto di media sosial Instagramnya. Selain itu Ronny juga menyampaikan rasa terima kasihnya kepada semua pihak yang telah memberikan dukungan terhadap Bharada E selama proses persidangan berlangsung.
Sebelumnya Bharada E terlibat kasus pembunuhan berencana terhadap Brigadir J atau Nofriansyah Yosua Hutabarat. Selain Richard kasus itu juga menjerat Mantan Kadiv Propam Polri Ferdy Sambo, Putri Candrawathi, Bripka Ricky Rizal dan Kuat Ma’ruf.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Video Jurnalis: HAM, DEW
Penulis Naskah: Dariz Kartika
Narator: Dariz Kartika
Video Editor: Farah Chaerunniza
Produser: Elizabeth Prillia Yahya Carvallo
Musik: Ask Me Again - Global Genius
#RonnyTalapessy #BharadaE #BrigadirJ #JernihkanHarapan
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.