Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Korea Selatan Ketar-ketir Kim Jong Un Kembali Luncurkan Rudal
02:23
Kim Jong Un Luncurkan Rudal Balistik, Korsel Anggap sebagai Provokasi
02:01
Video Selanjutnya dalam detik
Kim Jong Un Luncurkan Rudal Balistik, Korsel Anggap sebagai Provokasi
Lanjutkan

Korea Selatan Ketar-ketir Kim Jong Un Kembali Luncurkan Rudal

19 Februari 2023, 11:46 WIB

Kepla staf gabungan Korea Selatan mengatakan bahwa peluncuran rudal balistik jarak jauh telah dilakukan oleh Korea Utara pada Sabtu (18/2/2023).

Hal ini kemudian membuat Korea Selatan ketar-ketir dengan peluncuran rudal jarak jauh tersebut.

Peluncuran itu hanya selang sehari setelah Pyongyang memperingatkan tanggapan kuat yang belum pernah terjadi sebelumnya, jika Amerika Serikat (AS) dan Korea Selatan melanjutkan latihan militer yang direncanakan.

Peluncuran rudal yang dilakukan rezim Kim Jong-un itu juga diungkapkan oleh Perdana Menteri (PM) Jepang, Fumio Kishida.

Ia mengatakan rudal itu mendarat di dalam Zona Economy Eksklusif (ZEE) Jepang, di sebelah barat dari Pulau Hokkaido.

Sementara itu, Kementerian Pertahanan Jepang mengatakan rudal tersebut mencapai ketinggian 5,700km, dan terbang dengan jarak sekitar 900km.

Simak Video Selengkapnya

Penulis: Haryo Jati

Penulis Naskah: Almira Khairunnisa

Narator: Almira Khairunnisa

Video Editor: Almira Khairunnisa

Produser: Rose Komala Dewi

Musik: Hypnosis - Godmode

#JernihkanHarapan #KimJongUn #KoreaUtara #PeluncuranRudalKoreaUtara #koreaselatan

Video Terkait
Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke