Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mantan Sekretaris Jenderal NATO bertemu Presiden Taiwan, Bahas Apa?

4 Januari 2023, 16:48 WIB

Mantan Sekretaris Jenderal NATO Anders Fogh Rasmussen bertemu dengan Presiden Taiwan Tsai Ing-wen Rabu (4/1/2023) pagi untuk membahas bagaimana negara-negara demokrasi di dunia dapat bekerja sama untuk melawan perluasan otoritarianisme, khususnya China.

“Taiwan berdiri di garis depan dalam menjaga demokrasi global dalam menghadapi ekspansi otoritarianisme,” kata Tsai dalam pertemuan di kantor kepresidenan. Rasmussen, yang juga pendiri Yayasan Aliansi Demokrasi dan mantan perdana menteri Denmark, mengatakan tujuan yayasan ini adalah bekerja untuk memperkuat kerja sama antara negara-negara demokrasi dunia. Ia rencananya mengunjungi Taiwan hingga 5 Januari mendatang.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis Naskah: Meiva Jufarani
Video Editor: Meiva Jufarani
Produser: Deta Putri Setyanto

Musik: Yung Logos - El Secreto

#NATO #PresidenTaiwan #JernihkanHarapan

Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke