KG Media menyalurkan bantuan bagi korban bencana gempa di Cianjur, Jawa Barat pada Kamis (29/12/2022).
Kali ini, bantuan yang diberikan berupa pendistribusian obat-obatan dan pelayanan kesehatan oleh relawan medis, hingga pendirian sekolah darurat beserta perlengkapan belajar.
Adapun, layanan kesehatan bagi para pengungsi yang digagas KG Media ini berkolaborasi dengan Sekolah Relawan.
Pemeriksaan medis melibatkan dokter, bidan, dan relawan dipusatkan di Kampung Lebe, Desa Sukawangi, Kecamatan Warungkondang, Cianjur.
Marketing Communication Initiative CSR Kompas.com Brahmanda Pandya Dhipta mengatakan, pemeriksaan kesehatan ini ditargetkan bisa melayani 200 orang.
Simak informasi selengkapnya dalam video berikut.
Video Jurnalis: Kontributor Cianjur, Firman Taufiqurrahman
Penulis: Kontributor Cianjur, Firman Taufiqurrahman
Penulis Naskah: Alexandra Birgitta Anandaputri
Narator: Alexandra Birgitta Anandaputri
Video Editor: Abdul Azis
Produser: Ira Gita Natalia Sembiring
Music: Risktaker - TrackTribe
#GempaCianjur #KGMedia #BantuanKorbanGempaCianjur #JernihkanHarapan
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.