Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kaleidoskop 2022: Misteri Kasus Brigadir J hingga Teka-teki Keluarga di Kalideres

28 Desember 2022, 06:01 WIB
Sahabat Kompas.com, di sepanjang tahun 2022, ada beragam peristiwa yang menarik perhatian masyarakat.

Namun tak jarang, sederet peristiwa itu menjadi kasus yang penuh teka-teki.

Pertama, kasus pembunuhan berencana Nofriansyah Yosua Hutabarat atau Brigadir J. Kasus ini bermula ketika Polri mengumumkan tewasnya Yosua pada 8 Juli 2022.

Awalnya, Yosua disebut tewas usai terlibat baku tembak dengan Richard Eliezer. Namun, seiring berjalannya waktu terungkap baku tembak hanyalah skenario belaka.

Tak hanya itu, ada pula kematian satu keluarga di Kalideres, Jakarta Barat yang menjadi sorotan. Pasalnya, keluarga tersebut sempat diduga meninggal dengan cara tak wajar.

Selain itu, masyarakat Indonesia sempat dihebohkan dengan sosok Bjorka yang diduga merupakan hacker.

Berikutnya, ada kasus dari mancanegara yakni meninggalnya artis asal negeri gajah putih, Tangmo Nida yang menjadi sorotan publik.

Tangmo Nida ditemukan tewas di sungai Sungai Chao Phraya, Bangkok, Thailand, Sabtu (26/2/2022). Lantas, siapa dalang di balik kematian Tangmo Nida?

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Video Jurnalis: Mita Amalia Hapsari, Nissi Elizabeth, Firda Rahmawan, Syalutan Ilham, Talitha Yumnaa, Pramulya Sadewa, Kontri Solo, Muhlis Al Alwi
Penulis: Mita Amalia Hapsari, Tria Sutrisna, Aditya Jaya Iswara, Irawan Sapto Adhi, Nur Rohmi Aida
Penulis Naskah: Anasthasya, Fathira Deiza A, Michaela Winda Saputra
Narator: Michaela Winda Saputra
Video Editor: Alfiyan Oktora Atmajaya
Produser: Adisty Safitri
Musik:
Ringside - Dyalla
Way To Roll - Audio Hertz
Tangled - Emmit Fenn
Shadows - Anno Domini Beats
Dakar Flow - Carmen María and Edu Espinal
In The Void - Amulets
Born a Rockstar (Instrumental) - NEFFEX
Thunder - Telecasted.mp3

#Kaleidoskop2022 #BrigadirJ #FerdySambo #KeluargaKalideres #Bjorka #TangmoNida #JernihkanHarapan

Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke