Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

AS Sebut Tentara Wagner Rusia Membeli Senjata Korea Utara untuk Perang di Ukraina

23 Desember 2022, 13:49 WIB

Perusahaan militer swasta Rusia, Grup Wagner, dilaporkan menerima kiriman senjata dari Korea Utara untuk membantu memperkuat pasukan Rusia di Ukraina.

Gedung Putih yang menyampaikan tuduhan itu pada Kamis (22/12/2022) menilai bahwa itu menjadi tanda peran kelompok itu semakin meluas dalam konflik Rusia Ukraina.

Juru bicara Dewan Keamanan Nasional Gedung Putih John Kirby mengatakan Wagner sedang mencari pemasok senjata di seluruh dunia untuk mendukung operasi militernya di Ukraina.

Di sisi lain pemilik Wagner Yevgeny Prigozhin membantah pernyataan tersebut sebagai "gosip dan spekulasi".

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis: Bernadette Aderi Puspaningrum

Penulis Naskah: Meiva Jufarani

Narator: Meiva Jufarani

Video Editor: Adimas Afif Nugroho

Produser: Agung Wisnugroho

Musik: 'Ultra' - Savfk

#Wagner #Rusia #Ukraina #Perang #JernihkanHarapan

Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke