Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Armenia Usulkan Zona Demiliterisasi di Perbatasan dengan Azerbaijan

11 November 2022, 21:29 WIB

Armenia pada Kamis (10/11/2022) mengusulkan pembuatan zona demiliterisasi di sepanjang perbatasan dengan Azerbaijan yang merupakan musuh bebuyutannya. Zona demiliterisasi juga diusulkan dibuat di sekitar Nagorno-Karabakh, wilayah kantong Azerbaijan yang dihuni etnis Armenia.

Perang Armenia-Azerbaijan untuk memperebutkan Nagorno-Karabakh terjadi dua kali pada 1990-an dan 2020. Pada September 2022, bentrokan terbaru menewaskan lebih dari 280 orang.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis : Aditya Jaya Iswara

Penulis Naskah: Musayadah Khusnul Khotimah

Narator: Musayadah Khusnul Khotimah

Video Editor: Adimas Afif Nugroho

Produser: Agung Wisnugroho

Musik: Is That You or Are You You? – Chris Zabriskie

#Armenia #Azerbaijan #Zonademiliterisasi #JernihkanHarapan

Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke