Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Warga Tinggalkan Karangan Bunga untuk Korban Tragedi Itaewon

31 Oktober 2022, 14:41 WIB

Banyak warga memberi penghormatan menjelang dua hari sejak terjadinya tragedi Halloween di Itaewon yang menewaskan 150 orang dan melukai 132 orang. Sesuai dengan perintah dari Presiden Korea Selatan, Yoon Suk Yeol, masa berkabung memperingati tragedi mengerikan itu diperpanjang hingga 5 November 2022 mendatang.

Menanggapi masa berkabung diumumkan, berbagai usaha membatalkan acara Halloween dan perusahaan membatalkan atau menunda jadwal konser maupun festival. Kini jalan-jalan di Itaewon masih tertutup untuk lalu lintas masuk dan polisi masih memblokir gang tempat korban Halloween berjatuhan.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis: Cynthia Lova

Penulis Naskah: Meiva Jufarani

Video Editor: Adimas Afif Nugroho

Produser: Agung Wisnugroho

Musik: Extinction Level Event - Jingle Punks

#Itaewon #ItaewonCrowdCrush #JernihkanHarapan

Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke