Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Swedia Tolak Bagikan Temuan Investigasi Kebocoran Nord Stream ke Rusia

11 Oktober 2022, 15:48 WIB

Perdana Menteri Swedia, Magdalena Andersson menyebut Swedia menolak membagiakan temuan hasil investigasi kebocoran Nord Stream kepada Rusia. Hal ini karena sebelumnya Rusia meminta untuk berpartisiapasi dalam investigasi yang dilakukan Swedia.

Nord Stream sendiri merupakan jalur pipa itu dibangun untuk menyalurkan gas dari Rusia ke Jerman.

Andersson menyebut bahwa Swedia menjaga kerahasiaan prasidang.

Dalam investigasi ditemukan bahwa kebocoran itu terletak dalam radius yang saling berdekatan.

Hal itu menimbulkan kecurigaan bahwa adanya sabotase dalam ledakan pipa tersebut. Dinas Rahasia Swedia menyebut bahwa investigasi memperkuat kecurigaan bahwa kejadian ini merupakan aksi sabotase kotor.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis:

Penulis Naskah: Putri Aulia

Narator: Putri Aulia

Video Editor: Abdul Azis

Produser: Rose Komala Dewi

Musik: Dark Fog - Kevin MacLeod

#JernihkanHarapan

Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke