Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hadapi Ancaman Korea Utara, Kapal Induk AS Bertenaga Nuklir Tiba di Korea Selatan

24 September 2022, 12:21 WIB

Kapal induk Amerika Serikat USS Ronald Reagan yang bertenaga nuklir tiba di Korea Selatan pada Jumat (23/9/2022).


Angkatan Laut AS mengatakan, USS Ronald Reagan dalam kunjungan ke Korea Selatan didampingi dua kapal dari kelompok penyerangnya, yaitu kapal penjelajah USS Chancellorsville dan kapal perusak USS Barry yang dilengkapi dengan rudal.


Diketahui, kapal selam bertenaga nuklir USS Annapolis juga diperkirakan akan berpartisipasi.


Mereka akan ikut latihan bersama di pantai timur Korea Selatan pada September ini.


Kunjungan kapal induk itu dilakukan setelah peringatan berbulan-bulan dari pejabat Korea Selatan dan AS bahwa pemimpin Korea Utara Kim Jong Un sedang bersiap melakukan uji coba nuklir lagi.


Simak selengkapnya dalam video berikut ini.


Penulis: Aditya Jaya Iswara

Penulis Naskah: Claudia Aviolola

Narator: Claudia Aviolola

Video Editor: Claudia Aviolola

Produser: Rose Komala Dewi

Musik: Looping Ascent-Joel Cummins


#KapalUSSRonaldReagen #KapalASTibadiKorsel #QuoteHighlight #KompasQuoteHighlight #JernihkanHarapan


Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke