Pengusaha Surabaya, Jan Hwa Diana, buka suara mengenai laporannya terhadap Wakil Wali Kota Surabaya, Armuji atau Cak Ji, ke Polda Jatim. Laporan tersebut terkait video viral yang diunggah Cak Ji, yang menunjukkan perusahaan miliknya menahan ijazah mantan karyawannya.Diana mengatakan, keputusannya untuk melaporkan Cak Ji ke Polda Jatim dilakukan karena Wakil Walikota Surabaya itu telah menampilkan fotonya dalam video yang diunggah hingga ramai menyebar di media sosial. Pengusaha Surabaya itu mengaku sangat dirugikan.Simak selengkapnya dalam video berikut.Penulis Naskah: Musayadah Khusnul KhotimahNarator: Musayadah Khusnul KhotimahVideo Editor: Dina RahmawatiProduser: Holy Kartika Nurwigati SumartiningtyasMusik: Don't Look Inside - Biz Baz Studio#Peristiwa #Viral #PengusahaSurabaya #CakJi #WakilWaliKotaSurabayaArtikel Terkait:https://surabaya.kompas.com/read/2025/04/12/153442978/buka-suara-pengusaha-surabaya-yang-laporkan-wakil-wali-kota-armuji-ke-polda