Kepala Pusat Penerangan (Kapuspen) TNI, Brigjen Kristomei Sianturi, mengungkapkan, Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto sudah memerintahkan perwira TNI yang menempati jabatan sipil di luar kementerian/lembaga yang diatur dalam RUU TNI untuk segera mundur.
Kristomei pun mencontohkan Mayjen Novi Helmy Prasetya sebagai salah satu perwira tinggi TNI yang sedang diproses pengunduran dirinya.Sebab, Mayjen Novi kini menjabat sebagai Direktur Utama PT Bulog yang tidak termasuk daftar 14 institusi sipil yang dapat diduduki oleh TNI aktif.Simak selengkapnya dalam video berikut!Penulis naskah: Tantri Febrina MaharaniVideo editor: Tantri Febrina MaharaniProduser: Naufal Noorosa Ragadini
#Militer #RUUTNI #PanglimaTNI #TNI #TNIJabatSipil #KristomeiSianturi #Tentara #KapuspenTNIMusik: Tuff Data - Vans in Japan
Artikel terkait:
https://nasional.kompas.com/read/2025/03/25/12551431/panglima-tni-perintahkan-prajurit-di-luar-14-institusi-segera-mundur