Israel melancarkan serangan udara terbesar sejak gencatan senjata Gaza dimulai pada 19 Januari 2025. Dilansir dari Al Jazeera, 326 orang dilaporkan tewas dalam serangan Israel di Jalur Gaza tersebut. Bahkan anak-anak juga termasuk dalam korban tewas.Operasi militer Israel dilaporkan menghantam sekolah-sekolah serta kamp-kamp yang dihuni pengungsi.Serangan itu diperintahkan setelah Hamas berulang kali menolak untuk membebaskan sandera Israel, serta penolakannya terhadap semua usulan yang diterimanya dari Steve Witkoff yang merupakan utusan Presiden Amerika Serikat dan dari para mediator.Lantas, bagaimana reaksi Hamas atas serangan terbaru Israel?Simak selengkapnya dalam video berikut!Penulis Naskah: Adinda Septia BerlianaNarator: Adinda Septia BerlianaVideo Editor: Adinda Septia BerlianaProduser: Dandy Bayu Bramasta#Global #Konflik ##kompascomlab #Hamas #IsraelMusic:Beast Mode -The SoundingsMan Versus Tank - The SoundingsTaking Chances - The SoundingsSomewhere Fuse - French Fuse