Presiden Prabowo Subianto menyoroti besarnya minat masyarakat untuk menjadi aparatur sipil negara (ASN). Namun, menurutnya besarnya minat tersebut tidak diiringi dengan gairah untuk bekerja secara maksimal.
Prabowo pun menegaskan para ASN yang enggan berkembang mengikuti zaman perlu dievaluasi kembali.
Selain itu Prabowo juga menyoroti permasalahan birokrasi pemerintahan yang dinilainya menyusahkan masyarakat.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis: Dian Erika Nugraheny
Penulis Naskah: Muhammad Dava Arrifa
Narator: Muhammad Dava Arrifa
Video Editor: Muhammad Dava Arrifa
Produser: Naufal Noorosa Ragadini
#PrabowoSubianto #CPNS #CASN #pengangkatanCASN #politik #pemerintah
Musik: Brooklyn and the Bridge - Nico Staf
Artikel terkait:
https://money.kompas.com/read/2025/03/13/155143026/prabowo-singgung-banyak-orang-ingin-jadi-asn-tapi-tak-mau-kerja-maksimal?page=all#page2