Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi menyebut, seluruh tingkatan pembangunan dan tradisi masyarakat menjadi faktor penyumbang bencana yang terjadi di Jabar"Sudahlah, itu seluruh tingkatan pembangunannya dan tradisi masyarakatnya saling menyumbang bencana," kata Dedi saat ditemui di kantor Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), Jakarta Pusat, Rabu (12/3/2025)."Alih fungsi lahan menyumbang bencana, tata ruang disusun menyumbang bencana, kebijakan izin pembangunan menyumbang bencana, semuanya menyumbang bencana," lanjut Dedi.Informasi selengkapnya dapat disimak dalam video berikut. Video Jurnalis: Rizky Syahrial Penulis Naskah: Rizky SyahrialVideo Editor: Rizky SyahrialProduser: Nursita Sari #politik #pemerintah #dedimulyadi #gubernurjabar #banjir #jakarta #jawabarat ##vjlab