Juru Bicara Kremlin, Dmitry Peskov menyebut serangan ke reaktor Chernobyl merupakan provokasi otoritas Ukraina. Padahal sebelumnya Ukraina menyebut serangan ke Chernobyl merupakan ulah dari militer Rusia.Drone Rusia disebut telah memicu kerusakan pada struktur pelindung yang dibangun untuk menangkal radiasi di PLTN Chernobyl.Klaim tersebut disebutnya tidak benar dan tidak berdasar. Menurut Peskov rezim Kyiv akan mencoba segala cara untuk bisa menjatuhkan Rusia.Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis Naskah: Wiyudha Betha Dinaragis
Video Editor: Wiyudha Betha Dinaragis
Produser: Yusuf Reza Permadi
#Global #Konflik #Rusia #Ukraina #Chernobyl
Music: Chariots of War - Aakash Gandhi