Warga Suriah kembali ke rumah mereka, setelah lebih dari satu dekade ditinggalkan akibat pertempuran antara pasukan Kurdi dan tentara yang didukung Turkiye.Bekas-bekas perang, puing-puing, reruntuhan, dan terowongan bawah tanah yang luas ditemukan di rumah mereka.Simak selengkapnya dalam video berikut!Penulis Naskah: Salsabila SusenoNarator: Salsabila SusenoVideo Editor: Salsabila SusenoProduser: Mochamad Sadheli (Holy Kartika)#Global #Konflik #Suriah #PasukanKurdi #PerangSaudaraSuriah #TerowonganSuriahMusic: The Empty Moons of Jupiter - DivKid