Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Marak Permainan Koin Jagat, Ini Kata Polisi 

13 Januari 2025, 14:56 WIB

Polisi mengimbau masyarakat untuk tertib dalam bermain aplikasi koin jagat, yang kini tengah viral.


Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Ade Ary Syam Indradi berpesan, masyarakat sebaiknya tidak merugikan orang lain apalagi merusak fasilitas, saat bermain aplikasi koin jagat ini. 


"Yang bermain aplikasi ini kami mengimbau untuk bermain dengan baik, ramah lingkungan, tidak merugikan orang lain, tidak merusak, dan lain sebagainya," kata Ade Ary di Mapolda Metro Jaya, Senin (13/1/2025).



Informasi selengkapnya dapat disimak dalam video berikut. 



Video Jurnalis: Rizky Syahrial

Penulis Naskah: Rizky Syahrial

Video Editor: Rizky Syahrial

Produser: Abba Gabrillin 


#koinjagat #merusakfasilitas #koinjagatviral #polisi #vjlab #JernihkanHarapan

Video Terkait
Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke