Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Puan Ingatkan Pemerintah Jangan Asal Tetapkan PPN 12 Persen, Pertimbangkan Kondisi Ekonomi Rakyat

6 Desember 2024, 12:53 WIB
Ketua DPR RI Puan Maharani meminta pemerintah mendengarkan aspirasi dari masyarakat sebelum mengesahkan PPN 12 persen. Dia juga meminta pemerintah mempertimbangkan kondisi ekonomi saat ini, meskipun PPN 12 persen merupakan amanat undang-undang.

Sementara itu Wakil Ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad berharap kenaikan PPN tak menyulitkan rakyat.

"Harapan DPR bahwa kenaikan PPN 12 persen tak akan menyulitkan rakyat," kata Dasco di kompleks parlemen, Senayan, Jakarta Pusat, Kamis (5/12/2024).

Para pimpinan DPR juga menerima aspirasi dari anggota DPR yang menginginkan kenaikan PPN 12 persen dibatalkan.

Simak videonya berikut ini.

Video Jurnalis: Dimas Nanda Krisna
Penulis Naskah: Dimas Nanda Krisna
Video Editor: Dimas Nanda Krisna
Produser: Nursita Sari

#PPN12Persen #DPR #PuanMaharani #VJLab #JernihkanHarapan

Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke