Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Banjir Cianjur Kepung Warga, Sawah dan Rumah Terendam, Kerugian Hampir Rp 60 Juta

5 Desember 2024, 18:55 WIB

Banjir bandang di Cianjur mengepung permukiman. Bencana banjir dan tanah longsor melanda wilayah Selatan Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, akibat tingginya curah hujan beberapa hari belakangan.

Banjir di Cianjur merendam rumah-rumah warga dan sawah. Menyebabkan kerugian puluhan juta Rupiah. 

Penyebab banjir di Cianjur disebabkan curah hujan tinggi yang membuat aliran sungai Cibuni di selatan Cianjur meluap, hingga merendam permukiman dan lahan pertanian warga.

Selain banjir bandang itu, tanah longsor juga terjadi di beberapa wilayah di Cianjur. Tanah longsor dan jalan ambles, mengganggu aktivitas warga.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis: Firman Taufiqurrahman
Penulis Naskah: Muhammad Dava Arrifa
Narator: Muhammad Dava Arrifa
Video Editor: Tri Febrianto Gunawan
Produser: Holy Kartika Nurwigati Sumartiningtyas

Musik: Somewhere Fuse - French Fuse

#KabupatenCianjur #BanjirDiCIanjur #Cianjur #JawaBarat #banjircianjur #longsorcianjur #bencanaalam #hujan #JernihkanHarapan

Artikel terkait:
https://bandung.kompas.com/read/2024/12/05/103817678/cerita-warga-dikepung-banjir-cianjur-sawah-dan-rumah-terendam-motor-hanyut?page=all#page2

Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke