Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Serangan Israel Tewaskan 23 Orang di Gaza Utara, Perintahkan Evakuasi di Selatan
00:00
Serangan Israel Tewaskan 23 Orang di Gaza Utara, Perintahkan Evakuasi di Selatan
02:18
Video Selanjutnya dalam detik
Serangan Israel Tewaskan 23 Orang di Gaza Utara, Perintahkan Evakuasi di Selatan
Lanjutkan

Serangan Israel Tewaskan 23 Orang di Gaza Utara, Perintahkan Evakuasi di Selatan

3 Desember 2024, 23:12 WIB

Serangan militer Israel kembali memakan korban warga Palestina di Jalur Gaza. Pada Selasa (3/12/2024), serangan udara Israel menewaskan sedikitnya 23 orang.

Petugas medis mengatakan delapan orang tewas dalam serangkaian serangan udara di Beit Lahiya, sementara empat orang lainnya tewas di tempat lain di Kota Gaza.

Serangan udara Israel kemudian menewaskan dua orang dan melukai beberapa orang lainnya di Jabalia, yang merupakan kamp terbesar dari delapan kamp pengungsi bersejarah di Gaza.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis Naskah: Arini Kusuma Jati
Video Editor: Arini Kusuma Jati
Produser: Ervan Yudhi Tri Atmoko

Music by Cavalry - Aakash Gandhi

#Gaza #Israel #Palestina #Hamas #IsraelSerangGaza #GazaUtara #JernihkanHarapan

Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke