Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Erdogan Kecam Israel atas Kekejaman di Gaza dan Lebanon
00:00
Erdogan Kecam Israel atas Kekejaman di Gaza dan Lebanon
03:11
Video Selanjutnya dalam detik
Erdogan Kecam Israel atas Kekejaman di Gaza dan Lebanon
Lanjutkan

Erdogan Kecam Israel atas Kekejaman di Gaza dan Lebanon

20 November 2024, 11:48 WIB

Presiden Turkiye, Recep Tayyip Erdogan, mengecam Israel atas operasi militernya di Gaza dan Lebanon. Kecaman itu Erdogan sampaikan dalam pidatonya di pertemuan KTT G20 di Rio de Janeiro, Brasil pada Selasa (19/11/2024).

Erdogan menggambarkan, tindakan Israel sebagai kekejaman di Gaza dan Lebanon. Sebab, 96 persen penduduk Gaza atau lebih dari 2 juta orang, tidak memiliki akses terhadap makanan dan air sehat.

Erdogan menyebut, pemerintah Israel telah mengubah Gaza menjadi penjara terbuka, melakukan kejahatan terhadap kemanusiaan, dan meniadakan akses terhadap bantuan kemanusiaan.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis Naskah: Arini Kusuma Jati
Narator: Arini Kusuma Jati
Video Editor: Angelia Elza Berliana Sari
Produser: Ervan Yudhi Tri Atmoko

Music by July - John Patitucci

#RecepTayyipErdogan #Turkiye #Israel #Lebanon #Gaza #JernihkanHarapan

Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke