Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Berapa Sih Angka Asam Urat yang Normal?

5 September 2022, 22:25 WIB

Huaduh, kalau sudah merasakan gejala seperti di video, engga ada salahnya loh untuk coba cek kadar asam uratmu, sehingga bisa mencegah berbagai penyakit lainnya.

Batasan kadar asam urat normal bagi pria dan wanita yang terhitung dalam miligram per desiliter (mg/dl).

Pria: 2.5 - 7.0 mg/dl, di atas 7.0 mg/dl tergolong tinggi, sedangkan jika di bawah 2.5 mg/dl tergolong rendah.

Wanita: 1.5-6.0 mg/dl, di atas 6.0 mg/dl tergolong tinggi, sedangkan di bawah 1,5 mg/dl tergolong rendah.

Mau tahu soal apa lagi, nih seputar asam urat?

Tanyakan di kolom komentar boleh, loh.


#asamurat #asamurattinggi #asamuratberat #asamuratherbal #asamuratnormal #tipskesehatan #tipskesehatanwanita #tipskesehatankeluarga

Jelajahi Tentang
Video Terkait
Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke