Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rusia Siap Berunding dengan Ukraina jika Trump Memulainya

15 November 2024, 14:54 WIB

Duta Besar Rusia untuk PBB di Jenewa, Gennady Gatilov, pada Kamis (14/11/2024) mengatakan, Rusia terbuka untuk bernegosiasi menghentikan perang dengan Ukraina jika dimulai oleh Presiden AS terpilih Donald Trump.

Tetapi, kata dia, setiap pembicaraan harus didasarkan pada kenyataan-kenyataan yang ada di lapangan.

Kemenangan Trump dalam Pilpres AS 2024 pada 5 November lalu telah memicu kekhawatiran di Kyiv dan ibu kota Eropa lainnya tentang seberapa besar komitmen Amerika Serikat untuk membantu Ukraina di masa depan.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis: Irawan Sapto Adhi
Penulis Naskah: Wiyudha Betha Dinaragis
Narator: Wiyudha Betha Dinaragis
Video Editor: Wiyudha Betha Dinaragis
Produser: Dandy Bayu Bramasta

Musik: Dark Alley Deals - Aaron Kenny

#Rusia #Ukraina #DonaldTrump #JernihkanHarapan

Artikel terkait: https://www.kompas.com/global/read/2024/11/15/102416070/rusia-nyatakan-terbuka-untuk-berunding-dengan-ukraina-jika-trump

Video Terkait
Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke