Balai Taman Nasional Gunung Rinjani (TNGR) NTB menutup sementara pendakian menuju Gunung Rinjani melalui jalur pendakian Senaru. Penutupan ini dilakukan karena dampak kebakaran lahan di jalur pendakian tersebut.
Kepala Balai TNGR NTB Yarman mengatakan kebakaran lahan di kawasan Gunung Rinjani tersebut diketahui melalui aplikasi Sipongi pada Rabu (13/11/2024). Selain itu, petugas juga mendapatkan informasi dari guide serta porter yang turun melalui jalur pendakian pintu Senaru.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis Naskah: Hanindiya Dwi Lestari
Narator: Hanindiya Dwi Lestari
Video Editor: Dina Rahmawati
Produser: Sherly Puspita (Adisty)
Musik:FamiliarThings - The Whole Other
#PendakianRinjaniDitutupSementara #KebakarandiGunungRinjani #GunungRinjani #JalurSenaruRinjaniDitutup #JernihkanHarapan