Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jokowi Tegaskan Harga Baru BBM Masih Dikalkulasi

2 September 2022, 18:02 WIB
Presiden Joko Widodo mengatakan pemerintah masih mengkalkulasi rencana harga baru bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi. Hasil kalkulasi itu rencananya akan diserahkan kepada Jokowi hari ini, Jumat (2/9/2022).

Pemerintah pun tengah menyalurkan BLT BBM sebesar Rp 600.000 untuk empat bulan. BLT disalurkan kepada 20,65 juta penerima manfaat se-Indonesia dengan total anggaran Rp 12,4 triliun.

Presiden Jokowi berharap dengan suntikan BLT BBM, daya beli masyarakat bisa terjaga dengan baik.

Informasi selengkapnya dapat disimak dalam video berikut.

Video Jurnalis: Arie Julianto, Timothy Afryano, Mutiara Godelava Elbertha Hasian
Penulis: Ardito Ramadhan
Penulis Naskah: Talitha Yumnaa
Video Editor: Farah Chaerunniza
Produser: Adisty Safitri
Musik: Honeycomb - Golden Braid Productions

#BBM #BLTBBM #BahanBakarMinyak #JernihkanHarapan

Video Terkait
Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke