Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pramono Enggan Komentari Survei, Tegaskan Fokus pada Diri Sendiri

3 November 2024, 19:27 WIB
Calon gubernur Jakarta nomor urut 3, Pramono Anung mengaku enggan mengomentari terkait hasil penilaian survei elektabilitas. Menurutnya, yang penting adalah bagaimana dia berkampanye secara efektif.

Ia mengatakan hal ini kala ditemui di Hotel Grand Sahid, Jakarta Pusat, Minggu (3/11/2024).

Selain itu, Pramono juga mengaku tidak ingin berkomentar terhadap pasangan yang lain dan hanya ingin fokus pada dirinya sendiri.

Simak selengkapnya dalam tayangan berikut ini.

Video Jurnalis: Xena Olivia
Penulis Naskah: Xena Olivia
Produser: Adisty Safitri
Video Editor: Xena Olivia

#PilkadaJakarta2024 #PramonoAnung #RanoKarno #JernihkanHarapan
Video Terkait
Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke