Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Jet Tempur Israel Kepung Beirut Lebanon, Incar Gudang Senjata Bawah Tanah Hizbullah
00:00
Detik-detik Ledakan Besar di Beberapa Titik di Selatan Beirut
02:38
Video Selanjutnya dalam detik
Detik-detik Ledakan Besar di Beberapa Titik di Selatan Beirut
Lanjutkan

Jet Tempur Israel Kepung Beirut Lebanon, Incar Gudang Senjata Bawah Tanah Hizbullah

16 Oktober 2024, 19:00 WIB

Sejumlah jet tempur Israel mengepung Beirut, Lebanon, dan mengincar gudang senjata Hizbullah, yang diklaim Israel berada di bawah gedung di kota ini.

Pesawat-pesawat tempur ini dikerahkan ke seluruh Beirut, Lebanon, pada Rabu (16/10/2024) dini hari, dan dilaporkan menyerang pinggiran kota di selatan Beirut.

Serangan ke pinggiran selatan Beirut itu terjadi sehari setelah Perdana Menteri Lebanon, Najib Mikati, menyebut Amerika Serikat (AS) menjamin Israel bakal mengurangi serangannya ke ibu kota Lebanon.

Serangan jet tempur ke wilayah ini, diklaim militer Israel telah menghantam sebuah gudang senjata Hizbullah yang berada di bawah gedung di kawasan Haret Hreik.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis Naskah: Muhammad Dava Arrifa
Narator: Muhammad Dava Arrifa
Video Editor: Tri Febrianto Gunawan
Produser: Holy Kartika Nurwigati Sumartiningtyas

Musik: Eyes of Glory - Aakash Gandhi

#JettempurIsrael #JetTempur #Hizbullah #Israel #pesawatIsrael #seranganIsrael #Beirut #IsraelserangLebanon #seranganudara #JernihkanHarapan

Video Terkait
Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke