Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Langkah Kemenkes Usai Kasus Pertama Cacar Monyet Terdeteksi di RI

22 Agustus 2022, 12:44 WIB
Kementerian Kesehatan (Kemenkes) menyiapkan 10.000 vaksin cacar monyet. Hal itu menyusul ditemukannya kasus cacar monyet pertama di Indonesia.

10.000 vaksin itu rencananya akan diberikan pada penderita cacar monyet dan mereka yang pernah melakukan kontak erat dengan penderita.

Proses pengadaan vaksin cacar monyet akan melalui rekomendasi dari Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM).

Saat ini, pihak BPOM tengah melakukan uji klinis terhadap vaksin tersebut.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Video Jurnalis: Yohana Indah Nur Ratri
Penulis: Singgih Wiryono
Penulis Naskah: Dariz Kartika
Narator: Dariz Kartika
Video Editor: Dariz Kartika
Produser: Adisty Safitri
Musik: What You Used To Be — Mauro Somm

#CacarMonyet #VaksinCacarMonyet #Kemenkes #JernihkanHarapan

Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke