Rabu (9/10/2024), delegasi Fatah dan Hamas dari Palestina berada di Kairo, Mesir, untuk membicarakan perkembangan situasi di Jalur Gaza. Mereka juga merapatkan mengenai Palestina bersatu dan langkah ke depan di tengah konflik yang masih berlangsung. Salah satu isu yang dibahas adalah kerja sama seusai Perang Gaza.Simak selengkapnya dalam video berikut!Penulis naskah: Katarina Astriyani SetyaningsihNarator: Katarina Astriyani SetyaningsihVideo editor: Dimas Septian AdiyathamaProduser: Monica ArumMusik: Mission to Mars - Audio Hertz#Fatah #Hamas #Israel #Gaza #PascaPerang #JernihkanHarapan