Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

RESEP MUDAH - Sayur Asem, Tahu Tempe Bacem dan Sambal Terasi Favorit Bung Karno

19 Agustus 2022, 22:29 WIB

Hi, Foodlovers!

Tau ngga siih, Presiden Soekarno terkenal sangat menyukai kuliner tradisional Indonesia! 🇮🇩 🤩

Kecintaan Soekarno terhadap makanan Indonesia juga direalisasikan melalui buku Mustika Rasa sebagai buku kumpulan resep masakan khas Indonesia lho! 🤗

Naah, diantara masakan yang beliau sukai adalah Sayur Asem dan Tahu Tempe Bacem niih!

Ciri khas sayur asem punya perpaduan rasa asem yang menonjol, ditambah lauk tahu dan tempe bacem yang punya ciri khas rasa manis dan gurih.

🇮🇩Sayur Asem dan Tahu Tempe Bacem🇮🇩

Sayur asem:

6 siung Bawang merah

3 buah Bawang putih

4 buah Cabai

4 butir Kemiri

2 sdm Garam

2 gelas air kaldu dari Daging sapi

2 lembar Daun salam

2 buah Jagung

6 buah Kacang panjang

2 buah labu siam

50 gram nangka

50 gram pepaya muda

20 gram Melinjo

2 buah Asam

1 buah Terong

Daun melinjo secukupnya

50 gram Kacang tanah rebus

Tahu tempe bacem:

600 ml Air kelapa

50 gram Gula merah

1 sdm Asam jawa

1 ruas Lengkuas

1 sdm Garam

2 lembar Daun salam

5 potong Tempe

5 potong Tahu

Minyak secukupnya

Save video ini dan jangan lupa share ke temen-temen kalian!

#SayurAsem #TahuBacem #MakananFavoritSoekarno #BukuMustikaRasa #TempeBacem #ResepSayurAsem #ResepTahuBacem #MasakanNusantara #MasakanRumahan #FoodPlace #KompasCom

Jelajahi Tentang
Video Terkait
Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Selamat, Kamu Pembaca Terpilih!
Nikmati gratis akses Kompas.com+ selama 3 hari.

Mengapa bergabung dengan membership Kompas.com+?

  • Baca semua berita tanpa iklan
  • Baca artikel tanpa pindah halaman
  • Akses lebih cepat
  • Akses membership dari berbagai platform
Pilihan Tepat!
Kami siap antarkan berita premium, teraktual tanpa iklan.
Masuk untuk aktivasi
atau
Bagikan artikel ini melalui
Oke