Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Setahun Gaza, Israel Pamerkan Senjata Hamas dalam Serangan 7 Oktober

7 Oktober 2024, 15:16 WIB

Militer Israel pada hari Minggu (6/10/2024) memamerkan berbagai jenis dan ukuran senjata serta peralatan yang disebut merupakaan hasil sitaan dari Hamas.


Pameran ini digelar di pangkalan militer luas di sebelah selatan Tel Aviv. Militer Israel mengatakan pihaknya telah menyita lebih dari 5.000 senapan serbu AK-47 dari Gaza dan menghancurkannya dua kali lipat dari jumlah tersebut.


Selain itu, mereka juga menyita ribuan barang lainnya termasuk pesawat tak berawak, bahan peledak, RPG, peralatan selam, senapan mesin, senapan runduk, rudal antitank, dan senjata lain.


Simak selengkapnya dalam berita berikut!

Penulis Naskah: Anggie Puspariana

Narator: Anggie Puspariana

Video Editor: Galang Wahyu Permata

Produser: Naufal Noorosa Ragadini

#Hamas #Israel #BadaiAlAqsa #SetahunGaza #JernihkanHarapan

Musik: Mist - Odonis Odonis

Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke