Calon Gubernur Jakarta Pramono Anung menyebut, dirinya tengah mempersiapkan diri untuk debat perdana calon gubernur dan calon wakil gubernur pada Pilkada Jakarta 2024. "Persiapannya membaca materi dengan sungguh-sungguh, mempersiapkan diri, dan smart," kata Pramono di kawasan Gelora Bung Karno, Jakarta Pusat, Sabtu (28/9/2024). Adapun Komisi Pemilihan Umum (KPU) DKI Jakarta, bakal menggelar debat perdana cagub-cawagub pada Minggu (6/10/2024). Simak selengkapnya dalam video berikut ini!Penulis Naskah: Zintan PrihatiniVideo Jurnalis: Zintan PrihatiniVideo Editor: Zintan PrihatiniProduser: Holy Kartika Nurwigati Sumartiningtyas#PramonoAnung #RanoKarno #PilkadaJakarta #JelangDebatCagubCawagub #DebatPilkada #JernihkanHarapan