Anura Kumara Dissanayake, kandidat dari Kekuatan Rakyat Nasional, memenangkan pemilihan presiden Sri Lanka setelah pemilih menolak para politikus lama yang dianggap bertanggung jawab atas krisis ekonomi negara.
Dissanayake, dengan kampanye pro-kelas pekerja dan anti-elit, meraih 42,31% suara, mengalahkan oposisi Sajith Premadasa dan presiden petahana Ranil Wickremesinghe. Pemilihan ini merupakan momen penting bagi Sri Lanka dalam upaya pemulihan dari krisis ekonomi, dengan hasil menunjukkan keinginan rakyat untuk perubahan signifikan.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis Naskah: Akmal Dwi Prasetyo
Narator: Akmal Dwi Prasetyo
Video Editor: Akmal Dwi Prasetyo
Produser: Deta Putri Setyanto
Musik: Final Girl
#PemiluSriLanka #PerubahanPolitik #AnuraKumaraDissanayake