Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Israel-Hizbullah Memanas, Warga AS Diminta Tinggalkan Lebanon
00:00
Penasihat Khamenei ke Lebanon, Tuduh Netanyahu cs Ganggu Kondisi Kawasan
02:05
Video Selanjutnya dalam detik
Penasihat Khamenei ke Lebanon, Tuduh Netanyahu cs Ganggu Kondisi Kawasan
Lanjutkan

Israel-Hizbullah Memanas, Warga AS Diminta Tinggalkan Lebanon

30 Juli 2024, 12:48 WIB

Kedutaan Besar Amerika Serikat di Beirut mengimbau warganya untuk mempersiapkan rencana menghadapi krisis dan meninggalkan Lebanon. Imbauan ini muncul di tengah kekhawatiran akan serangan Israel.

Asisten Menteri Luar Negeri AS untuk Urusan Konsuler, Rena Bitter, mengingatkan bahwa jika penerbangan komersial tidak tersedia, warga AS di Lebanon harus siap mencari tempat berlindung.

Adapun, ketegangan antara Israel dan Hibzullah meningkat setelah serangan roket di Kota Majdal Shams di Dataran Tinggi Golan yang diduduki Israel pada Sabtu (27/7/2024).

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis Naskah: Bernadetha Nadia Deni Ananda
Narator: Bernadetha Nadia Deni Ananda
Video Editor: Dimas Bagasgara
Produser: Ervan Yudhi Tri Atmoko

Musik: Spooked - Mini Vandals

#Lebanon #Hizbullah #Israel #JernihkanHarapan

Video Terkait
Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke