Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Satelit Komunikasi Pertama Buatan Turkiye Diluncurkan, Layani 4,5 Miliar Orang

11 Juli 2024, 10:07 WIB

Presiden Turkiye, Recep Tayyip Erdogan merasa bangga atas peluncuran satelit komunikasi pertama buatan Turkiye ke orbit.

Satelit bernama Turksat 6A itu diluncurkan pada Senin (8/7/2024), dari stasiun luar angkasa Cape Canaveral di Florida, pukul 19.30 waktu setempat.

Satelit seberat 4,25 ton tersebut diluncurkan dengan bantuan roket Falcon 9 SpaceX dan akan mengorbit pada posisi 42 derajat timur. Masa layanan satelit itu diperkirakan akan mencapai 15 tahun di orbit.

Erdogan menegaskan, peluncuran Turksat 6A ini juga menandai fase baru Turkiye dalam produksi satelit.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis Naskah: Muhammad Dava Arrifa

Narator: Muhammad Dava Arrifa

Video Editor: Tri Febrianto Gunawan

Produser: Abba Gabrillin (Holy)

Musik: Robots and Aliens - Joel Cummins

#Turksat6A #Turkiye #satelitTurkiye #RecepTayyipErdogan #JernihkanHarapan

Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke