Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mark Rutte Tinggalkan Kantor PM Belanda Pakai Sepeda Usai Lengser

5 Juli 2024, 16:44 WIB

Mark Rutte resmi menyerahkan jabatannya sebagai Perdana Menteri Belanda kepada Dick Schoof, pada Selasa (2/7/2024).

Usai menandatangani dokumen serah terima jabatan, Mark Rutte meninggalkan kantor pemerintahan menaiki sepeda.

Terlihat Rutte melambaikan tangannya kepada Schoof dan pulang ke rumah tanpa pengawalan.

Setelah menyerahkan jabatan sebagai PM Belanda, Rutte akan dilantik menjadi Sekretaris Jenderal NATO pada akhir 2024 mendatang.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis: Alinda Hardiantoro

Penulis Naskah: Muhammad Dava Arrifa

Narator: Muhammad Dava Arrifa

Video Editor: Tri Febrianto Gunawan

Produser: Abba Gabrillin (Holy)

Musik: Brooklyn and the Bridge - Nico Staf

#PMBelanda #MarkRutte #DickSchoof #SekjenNATO #JernihkanHarapan

Artikel Terkait:

https://www.kompas.com/tren/read/2024/07/04/183000265/selesai-menjabat-pm-belanda-tinggalkan-kantor-hanya-dengan-bersepeda?page=all#page2

Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke