Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Sinyal Perang Israel-Hizbullah, PBB Berharap Lebanon Tak Bernasib Sama dengan Gaza
00:00
Waspada Perang Israel Vs Hizbullah, Tujuh Negara Minta Warganya Tinggalkan Lebanon
03:00
Video Selanjutnya dalam detik
Waspada Perang Israel Vs Hizbullah, Tujuh Negara Minta Warganya Tinggalkan Lebanon
Lanjutkan

Sinyal Perang Israel-Hizbullah, PBB Berharap Lebanon Tak Bernasib Sama dengan Gaza

22 Juni 2024, 18:27 WIB

Sinyal perang Israel dan Hizbullah mulai menggema. Perserikatan Bangsa-bangsa (PBB) berharap keduanya dapat menghentikan konflik ini.

Sekretaris Jenderal (Sekjen) PBB, Antonio Guterres berharap Lebanon tidak bernasib seperti Jalur Gaza, Palestina, akibat rencana perang antara Israel dan Hizbullah.

Harapan penuh kekhawatiran tersebut diungkapkan Guterres setelah melihat eskalasi antara Israel dengan Lebanon akhir-akhir ini. Hubungan Israel dengan Lebanon memanas setelah Israel terlibat baku tembak dengan kelompok bersenjata Hizbullah di Lebanon.

"Masyarakat di kawasan ini dan masyarakat dunia tidak bisa membiarkan Lebanon menjadi Gaza yang lain," ujar Guterres di Markas Besar PBB di New York, AS dikutip dari Al Jazeera, Jumat (21/6/2024).

Guterres menambahkan, satu kesalahan perhitungan atau langkah yang gegabah bisa memicu aksi Israel serang Lebanon.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis Naskah: Musayadah Khusnul Khotimah
Video Editor: Musayadah Khusnul Khotimah
Produser: Holy Kartika Nurwigati Sumartiningtyas

Musik: Hologram - Bobby Richards

#HizbullahLebanon #Israel #IsraelLebanon #Hezbollah #Hizbullah #PerangIsraelHizbullah #PBB #NasibLebanonGaza #JernihkanHarapan

Video Terkait
Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke