Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Bambang Susantono Resmi Punya Tugas Baru dari Jokowi
00:00
PDI-P Ngaku Tak Gentar 'Dikepung' Lawan di Pilkada Serentak 2024
05:52
Video Selanjutnya dalam detik
PDI-P Ngaku Tak Gentar 'Dikepung' Lawan di Pilkada Serentak 2024
Lanjutkan

Bambang Susantono Resmi Punya Tugas Baru dari Jokowi

13 Juni 2024, 15:50 WIB

Presiden Joko Widodo menunjuk eks Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN), Bambang Susantono sebagai Utusan Khusus untuk kerja sama internasional pembangunan IKN. Penunjukan tersebut tertuang dalam Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 39/M Tahun 2024 Tentang Pengangkatan Bambang Susantono sebagai Utusan Khusus untuk Kerja Sama Internasional Pembangunan IKN.

Koordinator Staf Khusus Presiden , Ari Dwipayana mengatakan Keppres tersebut diteken Presiden Jokowi pada 11 Juni 2024. Ari menjelaskan, sebagai Utusan Khusus Presiden, Bambang Susantono mempunyai sejumlah tugas. Yakni mendorong masuknya investasi asing di IKN dan membantu pelaksanaan market sounding pembangunan IKN dalam pertemuan ekonomi bilateral maupun internasional.


Simak selengkapnya dalam video berikut.


Penulis: Dian Erika Nugraheny

Penulis Naskah: Hanindiya Dwi Lestari

Video Editor: Hanindiya Dwi Lestari

Produser: Adisty Safitri

Music: Four More Weeks - Vans in Japan


#IKN #BambangSusantono #Jokowi #JokowiBeriTugasBaruuntukBambang #JernihkanHarapan

Video Terkait
Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke